Hati-hati, Virus Rage Akan Kembali Disebarkan!, Selamat Siang Sobat, Dalam ulasan Kali ini Kami Ingin berbagi sebuah Judul Artikel tentunya sesuai Judul diatas, dimana info ini semoga bisa bermanfaat buat kamu semua, Adapaun artikel ini Bersumber dari blog sahabat yang bisa kamu temukan sumber artikel di akhir nanti, Silahkan Baca lebih detail dibawah ini.
Seperti virus-virus 'fiksi' yang mampu mengubah manusia biasa menjadi segerombolan makhluk terinfeksi yang membabibuta, 28 DAYS LATER (2002) sudah cukup lama terbengkalai. Namun, yang penting, film ini nggak mati!
Film ini menceritakan tentang aktivis pembebasan hewan memaksa masuk ke dalam laboratorium riset medis untuk membebaskan simpanse yang telah menjadi bahan percobaan. Mereka tetap ngeyel walupun seorang ilmuwan mengatakan jika simpanse-simpanse itu telah terinfeksi virus berbahaya bernama Rage. Akhirnya seorang ilmuwan yang tergigit berubah menjadi makhluk mengerikan dan melumpuhkan seluruh populasi kota London.
Sukses dengan film pertama, trio ini memutuskan untuk membuat 28 WEEKS LATER di tahun 2007. Film ini bercerita tentang kedatangan pasukan bersenjata Amerika Serikat yang akan mengambil alih Inggris Raya setelah peristiwa virus Rage.
Berita menggembirakan datang bagi para fans film Danny Boyle ini. Seperti yang dilansir IGN, penulis naskah Alex Garland membocorkan bahwa dirinya, Boyle, dan produser Andrew MacDonald sedang mendiskusikan kemungkinan produksi film ketiga. “Kita baru saja membicarakannya dengan serius. Kita baru punya ide dan masalah pembuatan film itu masih berupa kemungkinan. Prosesnya rumit, dan banyak sekali alasan kenapa itu rumit” ungkapnya.
Bagaimanapun rumitnya, sebenarnya mereka tidak kekurangan support dari para penggemar, yang berharap ada cerita baru setelah hampir 8 tahun vakum. Sebelumnya ketiga orang penting dalam film ini tengah berada dalam konflik saat memulai menulis naskah film kedua, 28 WEEKS LATER (2007). Semoga, kali ini mereka tetep rukun aja, deh.
Film Yang Wajib Ditonton di Bulan Februari (Part 1)
'AMERICAN HORROR STORY' Dibilang Tidak Punya Arah, Serius?
Motley Crue: Biopik Kami Yang Gila Akan Segera Rilis
Hantu 'THE RING3' Akan Muncul Dari Youtube?
Rencana Produksi 'THE BLAIR WITCH 3' Hanya Isu?
(mtv/tch)
Sumber: KapanLagi.com http://ift.tt/15kgWso
0 Response to "Hati-hati, Virus Rage Akan Kembali Disebarkan!"
Posting Komentar